Cara Menaikan Berat Badan Bayi Dengan Mudah

Bayi memang memiliki kecenderungan untuk berat badan yang mudah naik serta turun. Maka bunda perlu untuk mengawasi dan memberikan cara terbaik untuk bisa menaikan berat badannya. Berat badan bayi yang berasal dari asi biasanya akan naik setiap bulannya. Maka dari itu bunda perlu melakukan cara menaikan berat badan bayi dengan mudah dan alami.

Cara Cepat Dalam Menambah Berat Badan

Banyak cara untuk menaikan berat badan bayi dengan cara alami ketika bayi masih mengonsumsi asi bunda saja. Hal itu dapat dilakukan untuk menambah berat badannya dengan asi bunda. Berikut adalah cara mudah dalam menaikan berat badan.

  1. Bunda bisa lebih aktif dalam memberikan asi kepada bayi sehingga membantunya untuk lebih banyak dalam mengonsumsinya.
  2. Bunda bisa mencoba untuk memberikan makanan yang bergizi sehingga membuat bayi lebih lebih sehat dengan kandungan asi yang bernutrisi.
  3. Bunda bisa mencoba untuk memberikan makanan pendamping kepada bayi.

Penyebab Bayi Sulit Minum Asi

Terdapat beberapa penyebab yang perlu diketahui ketika berat badan bayi menurun, sehingga perlu cara menaikan berat badan bayi dengan alami. Berikut adalah penyebab yang sering dialami oleh bayi.

  1. Salah satu penyebabnya adalah menurunnya volume asi yang diberikan oleh bunda sehingga asi yang masuk dalam bayi lebih sedikit.
  2. Selain itu juga singkatnya durasi waktu saat menyusui sehingga bayi kurang kenyang.
  3. Posisi pada saat menyusui yang salah juga mengakibatkan bayi sulit menyusu.